Kamis, 20 Oktober 2011

Jurnal Ilmu Pengetahuan Budaya


Wacana, Jurnal Ilmu Pengetahuan Budaya adalah jurnal ilmiah terakreditasi berdasarkan Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional Nomor 65a/Dikti/Kep/2008, Tanggal 15 Desember 2008. Dikelola oleh Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya, Universitas Indonesia, jurnal ini dimaksudkan sebagai media pembahasan ilmiah, deskripsi, dan survei mengenai ilmu-ilmu budaya yang meliputi bidang susastra, linguistik, arkeologi, sejarah, filsafat, perpustakaan dan informasi, religi, kesenian, dan bidang interdisiplin. Terbit dua kali setiap tahun, yaitu dalam bulan April dan Oktober.


PENANGGUNG JAWAB: Dekan Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya, Universitas Indonesia


DEWAN PENASEHAT: Prof. Dr. Rahayu S. Hidayat, Dr. Agus Aris Munandar, Prof. Dr. Melani Budianta, Prof. Dr. Susanto Zuhdi, Dr. Lilie M. Roosman, Dr. Yohanes V. Jolasa, Zulfikar Zen, M.A.


REDAKSI: Editor Eksekutif: Dr. Susi Moeimam, Sekretaris: Airin Miranda, M.A. Editor: Dr. Susilastuti Sunarya (untuk Bahasa Inggris), Ahmad Sujai, M.A.,  Bayu Kristianto, M.A.


PENELAAH AHLI: Pakar-pakar dari berbagai Universitas antara lain: Universitas Indonesia, Universitas Paramadina, Universiti Malaya, Hankuk University of Foreign Studies, School of Oriental and African Studies, University of London, Nanzan University, École Française d'Extrême-Orient, Radboud University Nijmegen, National University of Singapore.
 

1 komentar:

  1. mohon bantuan kepada mbak susi moeimam apakah punya no hp sehubungan saya memiliki literatur berbahasa belanda dan minta untuk diterjemahkan

    BalasHapus